JUDUL : MEMASANG KOMENTAR TERBARU (RECENT COMMENT) VERSI 3
Artikel Terkait
- Cara memasang komentar terbanyak
- Cara mengganti warna kotak komentar
- Gambar berpindah oleh gerakan mouse
- Cara Membuat tulisan terbalik
- Huruf Besar Tampilan Pada Awal Postingan
- Menambah gambar pada judul postingan
- Postingan tampil halaman pertama
- Membuat widget copy artikel
- Postingan dengan DROPDOWN menu
- Mengubah background judul postingan
----------------------------------------------------------------------------------
Memasang Komentar Terbaru (Recent Comment) Versi 3 memiliki kelebihan tersendiri dari versi sebelumnya, yaitu pengaturan penampilannya lebih mudah dan disamping itu dapat membedakan warna latar (background) antara komentator + judul post dengan warna isi dari komentar.
Bagi anda yang ingin mencoba versi 3 ini silahkan ikuti langkah-langkahnya :
Bagi anda yang ingin mencoba versi 3 ini silahkan ikuti langkah-langkahnya :
- Langkah Pertama.
- Masuk ke Blogger dengan ID anda.
- Pilih Tata Letak.
- Pilih Edit HTML.
- Cari kode ini
]]></b:skin>
- Copy kode dibawah ini, kemudian paste tepat diatas kode tadi.
/* Komentar Terbaru */
.isi {
padding-bottom:10px;
font-family: Verdana, Geneva, Arial, Helvetica, sans-serif;
font-size:11px;
padding-left:17px;
}
.judul {
display:inline;
text-transform:capitalize;
}
.yang-komentar {
display: inline;
font-weight:bold;
}
.komentar-terbaru {
padding: 2px 0 2px 17px ;
border-top:1px solid #809fbd;
border-bottom: 1px solid #809fbd;
background: #D3DFE9 url(http://i708.photobucket.com/albums/ww86/andiskapati/blue.gif) no-repeat 2px 6px;
}
Ganti kode warna yang bercetak merah dengan kode warna yang anda sukai. - Klik Tombol Simpan Template.
- Langkan Kedua
- Pilih Tata Letak, kemudian klik Elemen Halaman.
- Klik tanda + pada HTML/JavaSript.
- Copy kode dibawah ini kemudian paste pada kolom konten yang tersedia.
<script style="text/javascript">
function showrecentcomments(json) {
for (var i = 0; i < numcomments; i++) {
var entry = json.feed.entry[i];
var alturl;
if (i == json.feed.entry.length) break;
for (var k = 0; k < entry.link.length; k++) {
if (entry.link[k].rel == 'alternate') {
alturl = entry.link[k].href;
break;
}
}
alturl = alturl.replace("#", "#comment-");
var postlink = alturl.split("#");
postlink = postlink[0];
var linktext = postlink.split("/");
linktext = linktext[5];
linktext = linktext.split(".html");
linktext = linktext[0];
var posttitle = linktext.replace(/-/g," ");
posttitle = posttitle.link(alturl);
var commentdate = entry.published.$t;
var cdyear = commentdate.substring(0,4);
var cdmonth = commentdate.substring(5,7);
var cdday = commentdate.substring(8,10);
var monthnames = new Array();
monthnames[1] = "Jan";
monthnames[2] = "Feb";
monthnames[3] = "Mar";
monthnames[4] = "Apr";
monthnames[5] = "May";
monthnames[6] = "Jun";
monthnames[7] = "Jul";
monthnames[8] = "Aug";
monthnames[9] = "Sep";
monthnames[10] = "Oct";
monthnames[11] = "Nov";
monthnames[12] = "Dec";
var comment = entry.content.$t;
var alamat = entry.author.$t;
var re = /<\S[^>]*>/g;
comment = comment.replace(re, "");
if(entry.author[0].uri){
var uri = entry.author[0].uri.$t;
var urilink = uri.split(":");
urilink = urilink[0];
if (urilink != "http") var uri = "http://" + entry.author[0].uri.$t;
}
else {
var uri = false;
}
if(uri){
if (showcommentdate == true) document.write('<div class="komentar-terbaru">' + '<div class="yang-komentar">' + entry.author[0].name.$t + '</div>');
if (showposttitle == true) document.write(' on ' +'<div class="judul">'+ posttitle +'</div>');
document.write(':<br/>'+'</div>');
if (comment.length < numchars)
document.write('<div class="isi">' + comment + '</div>');
else
document.write('<div class="isi">'+ comment.substring(0, numchars) + '...'+'</div>' );
}
else {
if (showcommentdate == true) document.write('<div class="komentar-terbaru">' + '<div class="yang-komentar">' + entry.author[0].name.$t + '</div>');
if (showposttitle == true) document.write(' on ' +'<div class="judul">'+ posttitle +'</div>');
document.write(':<br/>'+'</div>');
if (comment.length < numchars)
document.write('<div class="isi">' + comment + '</div>');
else
document.write('<div class="isi">'+ comment.substring(0, numchars) + '...'+'</div>' );
}
}
}</script><script style="text/javascript">var numcomments = 9;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 100;</script><script src="http://filemmove.blogspot.com//feeds/comments/default?max-results=10&alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>
Gantilah http://filemmove.blogspot.com/ dengan alamant blog anda, serta 10 dengan jumlah komentar yang ingin anda tampilkan. - Klik Tombol Simpan.
- Lihat blog anda sekarang.
- Selamat mencoba, semoga bermanfaat
By : Bang Udin
Gunakan ----{ CTRL + F }---- Untuk Mencari Artikel
----------------------------------------------------------------------------------
Postingan Baru :
- Cara membuat link berkedip ketika cursor melintas
- Cara Membuat Effect Snow Atau Tabur Salju Di Blog
- Cara Intalasi Windows Seven ( 7 ) Lengkap
- Code Rahasia Semua Type Handphone Lengkap
- Cara Daftar Dan Merubah Domain Blogspot Ke .CO.TV
- Cara Membuat Cursor Bertabur Bintang
- Cara Pasang Meta Tag Di Blogger SEO Friendly
- Cara Memasang Share Pack (Share Post To Social Boo...
- Cara memasang sharing is sexy di blogspot
- Cara Membuat Taskbar Ato Toolbar Melayang Di Blog
- Cara Membuat Shoutmix Tersembunyi
- Cara Membuat Link Warna - Warni Pelangi Di Blog
- Cara pasang video di blog
- Cara Membuat Link Berkedip Warna Warni
- Tempat Ganti Code Warna
- Cara Menu Tab View di Samping
- Cara Membuat Tulisan / text Berkedip
- Cara Membuat Menu Melayang
- Efek Marquee untuk Banner Berjalan
- Salam Pembuka Sesuai Dengan Settingan Waktu
- Mengganti Icon Blogger
- Cara membuat addres bar berjalan